Tebing Tinggi (ANTARA) - Angka pasien COVID-19 yang sembuh di Tebing Tinggi lima, sementara
meninggal satu orang dan positif empat orang.
Demikian disampaikan dr.Henny Sri Hartati Juru bicara Satgas COVID-19 Tebing Tinggi kepada Wali Kota Rabu (29/9).
Dikatakan dr.Henny yang meninggal setelah menjalani perawatan di RS seorang wanita lansia 74 tahun warga Kelurahan Mekar Sentosa, Kecamatan Rambutan.
Baca juga: Sosialisasi pakaian dinas ASN di lingkungan Pemkot Tebing Tinggi
Diharapkan keadaan COVID-19 di Tebing Tinggi penyebaranya terus berkurang dan sembuh terus meningkat, dengan tetap menjaga prokes 5 M.
Sementara vaksinasi sampai saat ini terus berlangsung baik untuk tahap I maupun II insya allah target 50 persen akan bisa di capai, ujar dr.Henny
Lima lagi pasien COVID-19 di Tebing Tinggi sembuh
Rabu, 29 September 2021 16:58 WIB 628