Pelabuhan kapal penumpang Tomok Pulau Samosir kini tampak rapih dan bersih tidak lagi dipenuhi tanaman eceng gondok setelah daerah itu ditetapkan sebagai salah satu destinasi wisata di Indonesia.
Pelabuhan Tomok
Kamis, 17 November 2016 12:18 WIB 14715

Pelabuhan Tomok Tampak bersih dan rapih (Antarasumut)