Tersangka mengakui narkotika tersebut diperoleh dari seorang pria di daerah Perdagangan, Kabupaten Simalungun dan masih dalam penyelidikan selanjutnya.
Penangkapan tidak terlepas dari peran masyarakat yang melaporkan kegiatan mencurigakan di lingkungan tempat tinggal.
Masyarakat diimbau untuk tetap selalu waspada dan berpartisipasi aktif dalam pencegahan narkotika dengan melaporkan kepada aparat kepolisian, apabila mendapati aktivitas mencurigakan di sekitar mereka.