"Kami juga berharap, kedepan tetap bisa bekerjasama dengan KPU Palas untuk tahapan - tahapan selanjutnya, guna mensukseskan bersama pelaksanaan pemilu 2024 mendatang,"sambung Amran.
Dikesempatan yang sama, Sekretaris Partai Golkar Palas Miftahuddin Harahap menyebutkan, jumlah bacaleg yang didaftarkan pihaknya ke KPU itu untuk tiga daerah pemilihan pada pemilu nanti di Kabupaten Padang Lawas, sebanyak 30 orang. 19 orang pria, dan 11 orang lainnya keterwakilan perempuan.
Kegiatan pendaftaran bacaleg Partai Golkar Palas itu, turut dihadiri Ketua Bawaslu Palas Rahmat Efendi Siregar dan Komisioner KPU Palas lainnya. Juga Bendahara Partai Golkar Palas Arfan Habibi. (
TSO daftar bacaleg Partai Golkar Palas ke KPU
Minggu, 14 Mei 2023 18:33 WIB 6797