: Peserta lomba lari 5K melesat dari garis start di pintu barat daya Silang Monas, Jakarta Pusat, Sabtu (27/7) malam. Acara lomba lari 10K dan 5K tersebut diikuti sekitar 1200 peserta yang tiap pesertanya menyumbang satu nasi bungkus untuk dibagikan pada masyarakat saat sahur. (Foto: Antara/Fanny Octavianus)

Pewarta:

Editor :


COPYRIGHT © ANTARA News Sumatera Utara 2013