Lava Pijar Sinabung
Selasa, 11 Februari 2014 11:20 WIB 665
Lava Pijar Sinabung: Lava pijar meluncur di lereng Gunung Sinabung, tampak dari Desa Tiga Pancur, Kabupaten Karo, Senin (10/2). Aktivitas Gunung Sinabung masih cukup tinggi ditandai dengan erupsi dan luncuran lava pijar, menyebabkan ribuan hektar tanaman rusak dan sedikitnya 32.351 warga mengungsi. (Foto: Antara/Irsan Mulyadi)