Seorang haji asal Kota Medan, Sumatera Utara, wafat setelah beberapa hari sempat menjalani penanganan medis di Rumah Sakit Arab Saudi (RSAS) Madinah akibat sakit.
 
"Innalillahi wa inna ilaihi rojiun. Kabar duka kembali datang dari jamaah haji asal Kota Medan," tutur Sekretaris Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Debarkasi Medan Zulfan Efendi, di Medan, Rabu.
 

Pewarta: Muhammad Said

Editor : Michael Teguh Adiputra S


COPYRIGHT © ANTARA News Sumatera Utara 2024