Gempa bumi dengan magnitudo 6,1 mengguncang Kabupaten Tambrauw, Provinsi Papua Barat, Sabtu, pukul 21.11 WIT.
Berdasarkan data BMKG Sorong, gempa tersebut terletak di koordinat 1.69 lintang utara dan 132.90 bujur timur, berjarak 280 km timur laut Kabupaten Tambrauw dengan kedalaman 10 km.
COPYRIGHT © ANTARA News Sumatera Utara 2019
Berdasarkan data BMKG Sorong, gempa tersebut terletak di koordinat 1.69 lintang utara dan 132.90 bujur timur, berjarak 280 km timur laut Kabupaten Tambrauw dengan kedalaman 10 km.
COPYRIGHT © ANTARA News Sumatera Utara 2019