Gempa bumi bermagnitudo 6,2 mengguncang Halmahera pada Sabtu malam pukul 23.21 WIB dengan kedalaman 10 kilometer.
Gempa yang berpusat di 0.89 Lintang Selatan dan 128.60 Bujur Timur tersebut menurut informasi Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) tidak berpotensi tsunami.
COPYRIGHT © ANTARA News Sumatera Utara 2019
Gempa yang berpusat di 0.89 Lintang Selatan dan 128.60 Bujur Timur tersebut menurut informasi Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) tidak berpotensi tsunami.
COPYRIGHT © ANTARA News Sumatera Utara 2019