ANTARA - Lahan gambut merupakan ekosistem yang rapuh, maka diperlukan pengelolaan yang arif agar tetap berkelanjutan. Kearifan lokal masyarakat yang hidup di lahan gambut untuk usaha tani akan mendukung kelestarian gambut di masa depan. Melalui program upaya khusus-padi, jagung dan kedelai (UPSUS PJK) Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah melaksanakan gerakan percepatan tanam padi di lahan gambut seluas 50 hektare di Desa Tanjung Pinang Palangka Raya. (Redianto Tumon